Home » » Tata Cara Pembayaran Biaya Pendidikan/UKT (Uang Kuliah Tunggal) Calon Mahasiswa Baru Universitas Sriwijaya (khusus non bidikmisi)

Tata Cara Pembayaran Biaya Pendidikan/UKT (Uang Kuliah Tunggal) Calon Mahasiswa Baru Universitas Sriwijaya (khusus non bidikmisi)


  1. Pembayaran biaya pendidikan atau UKT (Uang Kuliah Tunggal) dilakukan pada tanggal 14 Juni s/d 19 Juni 2013.
  2. Calon mahasiswa baru mendatangi teller atau ATM bank seperti pada formulir registrasi online.
  3. Calon mahasiswa baru  cukup menuliskan NOMOR PESERTA SNMPTN 2013 pada formulir pembayaran khusus yang disediakan pihak bank. Jangan menuliskan nomor rekening rektor yang dituju pada formulir pembayaran.
  4. Jangan sekali-kali melakukan pembayaran UKT dengan cara transfer via rekening ataupun transfer via ATM ke rekening rektor.
  5. Calon mahasiswa membayar biaya pendidikan (UKT) sejumlah seperti yang tertera pada formulir registrasi online.
  6. Untuk pembayaran biaya pendidikan (UKT) yang dilakukan menggunakan mesin ATM, nomor tagihan atau NIM yang digunakan adalah NOMOR PESERTA SNMPTN 2013. Ikutilah petunjuk seperti pada lampiran pengumuman ini.
Untuk lebih jelasnya silahkan buka disini www.unsri.ac.id 

1 komentar: